LAMPUKUNING- BADAN Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Bandara Sultan Syarif Kasim (SSK) II menyatakan sebanyak 33 hotspot atau titik api terdeteksi di sejumlah wilayah di Provinsi Riau pada Kamis (23/7).
"Sebanyak 33 hotspot atau titik api terdeteksi di sejumlah wilayah di Provinsi Riau," kata staf analisa BMKG Kota Pekanbaru, Warih Budi Lestari di Pekanbaru.
Warih menjelaskan, 33 hotspot atau titik api sebagai indikator terjadinya kebakaran hutan dan lahan tersebut tersebar di tujuh daerah di Provinsi Riau. [ANTARA]
Kamis, Juli 23, 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar